Galang Dana
> Sosial
Terkumpul
Rp 0
/ Rp 250,000,000
37 hari
Solidaritas Indonesia Untuk Rakyat Sudan
ZX Official
- 0 Donasi
- 0 Suka
ZX Official
13/11/2024
Krisis kemanusiaan yang berlangsung sejak April 2023, telah menelan 15 ribu jiwa, dan bencana kelaparan semakin mengancam. Sebagian besar korbannya ialah Wanita dan anak-anak. Mirisnya, 700 ribu anak-anak di Sudan menghadapi ancaman mal nutrisi paarah dan fasilitas Kesehatan tidak lagi beroperasi.
Lebih dari 70 persen rumah sakit di negara bagian terdampak konflik dan hampir separuh fasilitas Kesehatan di negara bagian lainnya tidak lagi berfungsi.
"Rumah-rumah sakit yang masih beroperasi kewalahan oleh orang-orang yang mencari pengobatan, yang kebanyakan adalah pengungsi internal,” kata Tedros.
Ribuan warga masih membutuhkan bantuan kita!
BAZNAS akan berkoordinasi dan bekerja sama dengan pihak berwenang setempat dalam menyalurkan bantuan yag dibutuhkan agar bisa tepat sasaran dan amanah.
Mari langitkan doa dan berikan bantuan terbaik Anda untuk saudara kita di Sudan dan berbagai negara lainnya dengan bersedekah melalui ZX sekarang.
Masih belum ada kabar terbaru
Belum ada donasi
Belum ada komentar
10 Kampanye Terpilih Hari Ini
Berbagi Ilmu - Wujudkan Cita - Cita
PW DMI Provinsi Jawa Barat
Terkumpul
Sisa hari
Rp 10,830,000
310
Sedekah Air Minum Untuk Santri Penghapal Quran
Yayasan Aksi Indonesia Dermawan
Terkumpul
Sisa hari
Rp 105,000
37
Donasi paling cocok untuk kamu
Galang Dana
> Sosial
Tunaikan Fidyah, Nutrisi Untuk Anak Kurang Mampu
ZX Official
Terkumpul
Sisa hari
Rp 0
37
Galang Dana
> Sosial
Tebar Kebahagiaan dengan Sedekah Rutin di ZX
ZX Official
Terkumpul
Sisa hari
Rp 0
37
Galang Dana
> Sosial
Bantu Kabulkan Doa dengan Sedekah Subuh
ZX Official
Terkumpul
Sisa hari
Rp 0
37